Senin, 17 April 2017

AHOK-DJAROT LAPORKAN ANIES-SANDI KE BAWASLU


Berita HC - Tim sukses pasangan Ahok - Djarot melaporkan pasangan pesaing Anies - Sandiaga
ke Bawaslu. Anies - Sandi dilaporkan karena membagikan sembako kepada warga.

Ada beberapa lokasi, seperti di Cempaka Putih (JakTim), ada beberapa titik lah, ujar anggota timses Ahok-Djarot, Ronny Talapessy. Senin (17/4)



Timses Ahok-Djarot melaporkan langsung Anies-Sandi dan Ketua Umum Perindo Hary Tanoe, yang mendukung pasangan nomor urut 3 itu. Mereka mengaku memiliki bukti berupa video serta foto dan melaporkannya ke Bawaslu.

Itu dibagikan sembako oleh Anies-Sandi, jadi oleh paslon langsung. Kejadian itu diduga kira-kira tanggal 11-15 April. Ada beberapa foto dan video, mereka membagikan langsung, kata Ronny.

Kita juga melaporkan Hary Tanoe atas dugaan yang sama, Lokasi di Menteng. Kita dapat bukti dari Twitter Hary Tanoe, dan juga melibatkan istri Sandi. Kejadian Sabtu (15/4) di Festival Menteng, tuturnya.

Timses Ahok-Djarot menyayangkan hal tersebut, apalagi itu terjadi saat Anies-Sandi melaporkan pihak mereka atas tuduhan bagi-bagi sembako menjelang pencoblosan.

"Yang kita sayangkan ini kok paslon-nya. Ini kan menodai demokrasi. Dia menuduh kami melakukan itu, tapi kami punya bukti kalau mereka sendiri yang melakukan, Ucap Ronny.

Publik sudah mengetahui, Anies-Sandi bahkan melibatkan istrinya. Dari bukti yang kita punya bisa di lihat pasangan nomor tiga langsung turun untuk bagi-bagi sembako. Ucap dia.

Timses Ahok-Djarot memang sudah membantah bahwa kejadian bagi-bagi sembako di Kalibata City yang dihentikan Panwaslu merupakan dari kegiatan mereka. Dalam peristiwa yang terjadi pada Minggu (16/4) kemarin itu, kelompok yang membagikan sembako mengenakan kemeja kotak-kotak khas Ahok-Djarot.

"Mereka fitnah kita bagi-bagi sembako. Menuduh tim petahana, ini kita dapat bukti, malah pasangan langsung yang membagikan. Kalau kita tidak ada," ucap Ronny.

Selain dari akun Twitter Hary Tanoe, timses Ahok-Djarot mengaku mendapatkan bukti dari aduan masyarakat. Soal video ketika Anies membagikan sembako kepada warga, Ronny mengatakan itu didapat dari orang yang berada di lokasi langsung. Orang tersebut mendokumentasikannya. Pasangan nomor urut 2 juga disebutnya sudah memberikan arahan kepada pendukung dan relawan untuk tidak melakukan bagi-bagi sembako.

"Kita sudah tegaskan bagi-bagi sembako, tidak ada kebijakan seperti itu. Setelah dapat video, ini kita curiga dari pihak sebelah pakai baju kotak-kotak," tuturnya.

laporan timses ahok-djarot untuk anies-sandi

Namun, soal dugaan itu, Ronny menyatakan pihaknya masih melakukan verifikasi. Laporan Ahok-Djarot untuk kubu Anies-Sandi dilaporkan ke Bawaslu pada Minggu (16/4) malam.

Selain soal bagi-bagi sembako, tim Ahok-Djarot menyoroti tentang beredarnya gambar amplop berisi uang. Di bagian amlop putih itu tertera lambang Anies-Sandi. Hanya, kubu pasangan nomor urut dua itu masih mencari bukti yang lebih valid karena mereka juga baru mendapat foto tersebut dari broadcast di instant messenger dan media sosial.

"Semua kita laporin, tapi yang utama sembako. Kalau yang (pembagian) amplop, lokasi belum tahu. Kita baru dapat dari medsos," ujar wakil ketua timses Ahok-Djarot, Wibi Andrino, saat dihubungi terpisah.


Share this article

3 komentar:

  1. Awalnya aku hanya mencoba main togel akibat adanya hutang yang sangat banyak dan akhirnya aku buka internet mencari aki yang bisa membantu orang akhirnya di situ lah ak bisa meliat nmor nya AKI NAWE terus aku berpikir aku harus hubungi AKI NAWE meskipun itu dilarang agama ,apa boleh buat nasip sudah jadi bubur,dan akhirnya aku menemukan seorang aki.ternyata alhamdulillah AKI NAWE bisa membantu saya juga dan aku dapat mengubah hidup yang jauh lebih baik berkat bantuan AKI NAWE dgn waktu yang singkat aku sudah membuktikan namanya keajaiban satu hari bisa merubah hidup ,kita yang penting kita tdk boleh putus hasa dan harus berusaha insya allah kita pasti meliat hasil nya sendiri. siapa tau anda berminat silakan hubungi AKI NAWE Di Nmr 085--->"218--->"379--->''259

    BalasHapus
  2. Mainkan permainan Poker di Smartphone kesayangan anda.

    Permainan poker yang terdiri dari:
    • POKER
    • CAPSA
    • DOMINO
    • CEME
    • CEME KELILING
    • SUPER TEN
    • OMAHA

    Dan kini telah hadir OVO yang memudahkan anda Deposit dan Withdraw dengan cepat dan mudah.

    POKER ONLINE
    POKER ONLINE TERBAIK
    SITUS POKER TERPERCAYA
    AGEN POKER TERPERCAYA
    POKER ONLINE UANG ASLI
    PROMO BONUS AJAK TEMAN BERSAMA OVO
    PROMO BONUS HARIAN ANAPOKER
    ANAPOKER SITUS TERPERCAYA
    DOMINOQQ ASLI
    PERMAINAN TERLENGKAP

    Untuk info selanjutnya, bisa hubungi kami di:
    WEBSITE : https://www.linktr.ee/anapoker_ofc
    BBM : D8B84EE1 / AGENS128
    WA : 0852-2255-5128

    Terima kasih .. Salam Agens128

    BalasHapus
  3. Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com

    Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
    -Situs Aman dan Terpercaya.
    - Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
    - Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
    - Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
    - Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
    -Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
    - 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

    8 Permainan Dalam 1 ID :
    Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66

    Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
    BBM: 2AD05265
    WA: +855968010699
    Skype: smsqqcom@gmail.com

    BalasHapus

 
Copyright © 2014 Berita HC • All Rights Reserved.
Template Design by BTDesigner • Powered by Blogger
back to top